Pengukuran topografi di Rempang, Batam oleh PT MEG dilakukan pada Kamis (19-10-23).
Polsek Galang sendiri menerjunkan 3 orang anggota untuk mengawal tim pengukur PT MEG.
Baca Juga : Kapal Mengalami Kecelakaan Laut, Diduga Bawa Ban Mobil Ilegal Dari Luar Negeri
“Saya mengimbau masyarakat khususnya mqsyarakat Kec. Galang Kota Batam, untuk tidak mudah percaya pada berita yang belum diketahui kebenarannya atau terhadap berita hoax,” tutup Kapolsek Galang. (Red)